Alirkan Air Bersih Untuk Warga Desa Karang Tengah

Rp18.275.036
Terkumpul dari
Rp50.000.000
576 hari lagi
speaker
Ayo!! Rutinkan donasi, agar pahalanya semakin berat

Cerita Penggalangan Dana

Para warga Desa Karang Tengah.Kadungora.Garut.Jawa Barat, begitu mendambakan adanya air bersih yang bisa mereka pergunakan untuk bersuci dan keperluan lainnya karena sudah 50 tahun kekurangan air bersih.
Untuk mendapatkan air bersih, mereka harus berjalan sekitar 3 km dan para warga pun rela mengantri untuk mengambil air bersih.Ini semua mereka lakukan guna mengisi ember-ember dengan air untuk memenuhi kebutuhan sehari hari.
Jarak yang sangat jauh dan kondisi jalan yang licin yang mengharuskan mereka harus berjuang mendapat air bersih.“Kalau habis angkut air, pundak sama kaki Mbah suka sakit. jalannya licin, walaupun memakai tongkat tetap sering jatuh ucap salah satu warga.
Hal itu dirasakan oleh salah satu warga, Namanya Mbah Ipah (77) seorang lansia yang diusia senjanya ia terpaksa kuat dan berjalan menuju sumber air yang disalurkan melalui pipa yang disalurkan untuk mengambil air.
Tak jarang mbah ember yang mbah isi jatuh karena kondisi jalan yang licin, apalagi jika hujan turun.
Tak hanya kurangnya air bersih, ada sekitar 15 rumah warga yang masih belum memiliki MCK layak, setiap buang hajat mereka menggunakan mck umum yang kondisi nya sudah tak layak dengan berukuran 2x2 meter dan hanya ditutupi oleh bilik bambu untuk menjadi pintunya.

Harapan para warga ada yang bisa mewujudkan keinginan untuk memiliki fasilitas dan sumber air yang memadai karena sampai saat ini para warga sering dihadapkan dengan kesulitan.
#Pejuang Kebaikan Yuk Wujudkan Impian Untuk Membangun MCK Layak dan Air bersih untuk warga desa Karang Tengan dengan keikhlasannya dengan cara
1. Klik "Donasi Sekarang"
2. Masukkan nominal donasi
3. Pilih metode pembayaran (GO-PAY/BNI Syariah/BRI/BCA/Mandiri/DANA/ShopeePay)
4. Kamu akan mendapatkan laporan via E-mail
5. Transfer sesuai 3 kode unik untuk memudahkan sistem dalam pencatatannya dan tepat sasaran dalam penyalurannya
Disclaimer :
Fundraising ini merupakan bagian dari Program Bantuan Sarana dan Prasarana. Kelebihan donasi yang terhimpun digunakan untuk membantu penggalangan donasi penerima manfaat lainnya. 
Info Selengkapnya Hubungi :
Admin (0813-1255-7811) / (0821-3211-5439)
Selengkapnya

Berita Penyaluran

Program Dirilis

01 Jun 2023

Report Penyaluran Rumah Yatim Januari-Oktober 2023

11 December 2023


Bismillahirahmanirrahim

Terimakasih Kepada Para Pejuang Kebaikan yang telah memberikan titipan Donasinya. Alhamdulillah telah tersalurkan di beberapa program kami dari Disclaimer campaign ini, Rumah Yatim sudah melakukan penyaluran Program di 20 provinsi dengan rincian sbb:

Alhamdulillah, Jazakumullah khoiron katsiron kepada Para Pejuang Kebaikan atas titipan donasinya sehingga semakin banyak penerima manfaat yang terbantu.

Semoga Allah semakin perluas dan berkahkan rezeki kita, dengan menyalurkannya di Jalan yang Allah Ridhoi. Aamiin..

Selengkapnya

Bantuan Material Bangunan Untuk MCK Kec. Kadungora Kembali Disalurkan!

26 September 2023

Assalamualaikum kakak kakak #PejuangKebaikan.

Masi ingat dengan MCK Kec. Kadungora?

Alhamdulillah Rumah Yatim Jawa Barat berhasil menyalurkan bantuan untuk MCK Kec. Kadungora nih kak.

Bantuan yang diberikan adalah bantuan sarana prasarana berupa semen, pasir, batu bata, pintu kusen, keramik dan semen kak.

Alhamdulillah dengan adanya bantuan ini sangatlah membantu untuk para warga di Kec. Kadungora, mereka sangat sangatlah bersyukur karena telah dibantu oleh kakak kakak #PejuangKebaikan semua.

Terimakasih banyak ya kak, semoga apa yang telah diberikan Allah gantikan dengan yang berlipat ganda, serta menjadikannya pahala yang terus mengalir. Aamiin Allahumma Aamiin.

Selengkapnya

Peletakan Batu Pertama MCK Kec. Kadungora

28 August 2023

Assalamualaikum kakak kakak #PejuangKebaikan, mau kasih info nih kak, Alhamdulillah Rumah Yatim Jawa Barat telah menyalurkan bantuan pembangunan MCK nih kak.

Para warga Desa Karang Tengah.Kadungora.Garut.Jawa Barat, begitu mendambakan adanya air bersih yang bisa mereka pergunakan untuk bersuci dan keperluan lainnya karena sudah 50 tahun kekurangan air bersih.

Untuk mendapatkan air bersih, mereka harus berjalan sekitar 3 km dan para warga pun rela mengantri untuk mengambil air bersih.Ini semua mereka lakukan guna mengisi ember-ember dengan air untuk memenuhi kebutuhan sehari hari.

Dengan adanya bantuan dari kakak kakak #PejuangKebaikan kami membangunkan MCK disana, dan kini masih tahap awal, yaitu peletakan batu pertama, keep stay untuk melihat perkembangan pembangunan MCK ini ya kak.

Selengkapnya

Jadi Fundraiser

banasatria@gmail.com

Darth Vader

Rp100.000

1 orang berhasil diajak

Terhimpun
Dinahbawazier@gmail.com

Dinah Bawazier

Rp184.981

10 orang berhasil diajak

Terhimpun
Bagikan Program

Para #PejuangKebaikan

165

Hamba Allah

Rp25.000
1 tahun yang lalu

Hamba Allah

Rp50.929
1 tahun yang lalu
Semoga disegerakan air untuk bersucinya, ya Allah

Ilham Ramadhan

Rp10.012
1 tahun yang lalu

Hamba Allah

Rp50.695
1 tahun yang lalu

alia

Rp10.000
1 tahun yang lalu

Hamba Allah

Rp10.943
1 tahun yang lalu

Doa-doa #PejuangKebaikan

Aamin Kan dan bantu likenya

Empty

disclaimer
Disclaimer:  Fundraising ini merupakan bagian dari penggalangan dana Rumah Yatim. Kelebihan donasi yang terhimpun akan disalurkan ke penerima manfaat program-program Rumah Yatim lainnya.