Sedekah Makan Daging untuk Yatim dan Dhuafa

Yuk, mulai kebaikanmu hari ini untuk berbagi bersama yatim dan dhuafa di hari Raya Idul Adha nanti

Rp 7.014.151
terkumpul dari Rp 80.000.000
Terkumpul Rp 7.014.151
Donatur 113
Gotong royong dengan menyebarkan program ini.
Berkurban merupakan keinginan setiap umat muslim. Karena di hari raya Idul Adha selain bisa melaksanakan salah satu ibadah sunah, kita juga bisa berbagi dengan dengan sesama.
Namun, masih banyak diluar sana yang belum bisa berkurban. Bahkan, belum dan jarang sekali merasakan nikmatnya menyantap daging. Termasuk yang di rasakan puluhan anak anak jalanan di pemukiman kumuh di Kota Makassar. 
Saat ini, jangankan untuk makan enak daging yang bergizi. Hanya sekedar makan sehari hari saja mereka harus bersusah payah. Bahkan, dengan kondisi yang hanya mengandalkan dari hasil memulung ini anak anak di wilayah tersebut makan seadanya.
Tempat tinggal mereka semua terbuat dari barang bekas, yang kondisinya jika hujan sering kebanjiran hingga dada orang dewasa. Rumah Yatim mengajak #PejuangKebaikan untuk bersama sama berbagi dengan mereka. 
Untuk anak anak yatim dhuafa serta masyarakat dhuafa lainnya yang di tahun ini belum bisa merasakan nikmatnya makan daging. Khususnya saat momen Idul Adha nanti.
"Dan unta-unta itu Kami jadikan untuk-mu bagian dari syiar agama Allah, kamu banyak memperoleh kebaikan padanya. Maka sebutlah nama Allah (ketika kamu akan menyembelihnya) dalam keadaan berdiri (dan kaki-kaki telah terikat). Kemudian apabila telah rebah (mati), maka makanlah sebagiannya dan berilah makanlah orang yang merasa cukup dengan apa yang ada padanya (tidak meminta-minta) dan orang yang meminta. Demikianlah Kami tundukkan (unta-unta itu) untukmu, agar kamu bersyukur." (QS. Al-Hajj Ayat 36)
#Pejuangkebaikan uluran tanganmu di momen terbaik ini membuat mereka bisa merasakan kebahagiaan yang sama. Utamanya bisa membantu pemenuhan gizi yatim dan dhuafa.

1. Klik "DONASI SEKARANG"
2. Masukkan nominal donasi
3. Pilih metode pembayaran (GO-PAY/BNI Syariah/BRI/BCA/Mandiri/DANA/ShopeePay)
4. Kamu akan mendapatkan laporan via email
5.Transfer sesuai 3 angka unik agar memudahkan sistem dalam pembacaan transaksi sehingga tepat akad dan tepat sasaran dalam penyalurannya.

Disclaimer:
Fundraising ini merupakan bagian dari program bantuan Infaq dan Sedekah untuk para yatim dan keluarga dhuafa lainnya yang mana penghimpunannya akan disalurkan untuk pemenuhan kebutuhan gizi dan makan sehari hari

Info lebih lanjut Hub Admin : 0813-1255-7811 / 0821-3211-5439
27 Jun 2022

Program Dirilis

16 December 2023

Report Penyaluran Rumah Yatim Januari-Oktober 2023


Bismillahirahmanirrahim

Terimakasih Kepada Para Pejuang Kebaikan yang telah memberikan titipan Donasinya. Alhamdulillah telah tersalurkan di beberapa program kami dari Disclaimer campaign ini, Rumah Yatim sudah melakukan penyaluran Program di 20 provinsi dengan rincian sbb:

Alhamdulillah, Jazakumullah khoiron katsiron kepada Para Pejuang Kebaikan atas titipan donasinya sehingga semakin banyak penerima manfaat yang terbantu.

Semoga Allah semakin perluas dan berkahkan rezeki kita, dengan menyalurkannya di Jalan yang Allah Ridhoi. Aamiin..

07 September 2022

Tebar Daging Untuk Kampung Anak Jalanan Makassar !

Kemarin (06/09) Tim Relawan Rumah Yatim Cabang Sulawesi Selatan telah menyalurkan bantuan daging kepada 47 anak jalanan Makassar, tepatnya di Jalan Perintis Kemerdekaan.

Penyaluran tersebut merupakan implementasi dari program Sedekah Daging untuk Anak Yatim dan Dhuafa. Diketahui, anak - anak tersebut tak pernah merasakan nikmatnya daging di hari-hari biasa, kecuali Hari Raya Idul Adha. Pada kesempatan ini, raut bahagia mereka pun terpancar jelas saat menerima bantuan yang diberikan.

Tampak anak-anak tersebut mengantri dengan rapih saat pembagian dilaksanakan. Tak banyak yang kami ucapkan selain kata Terima kasih kepada #PejuangKebaikan yang telah berkontribusi dalam misi kebaikan ini. 

Hasbiyallaahu laailaahailla hua'alaihi tawakkaltu wahuwa robbul 'arsyil azhiimi

Allah telah mencukupkan padaku, tiada Tuhan melainkan Engkau dan pada-Mu aku berserah diri, Engkau Tuhan yang menguasai arasy yang besar.

Gotong royong sebagai fundraiser program ini.

Jadi fundraiser sekarang juga
Avatar of Hamba Allah

Hamba Allah

Sebesar Rp 50.000

Pada: 1 tahun yang lalu

Avatar of Hamba Allah

Hamba Allah

Sebesar Rp 10.000

Pada: 1 tahun yang lalu

Dear god, ruler of universe please accept these offerings on behalf of my gratitude while i am still alive. Fill the void in my heart, lift tragedy away of my path, brighten the luxury of my abodes. Fill my belly and lift ailments of my body. Eh-he-yeah

Avatar of Hamba Allah

Indri

Sebesar Rp 50.000

Pada: 1 tahun yang lalu

Avatar of Hamba Allah

Hamba Allah

Sebesar Rp 10.000

Pada: 1 tahun yang lalu

Semoga hajat saya terkabul

Avatar of Hamba Allah

Hamba Allah

Sebesar Rp 50.000

Pada: 1 tahun yang lalu

Semoga dpt panggilan kerja yg diimpikan dan di ridhoi Allah SWT

Avatar of Hamba Allah

Hamba Allah

Sebesar Rp 10.000

Pada: 1 tahun yang lalu

Semoga hajat saya terkabul

Ketentuan Program donatur rutin adalah anda akan memperoleh pemberitauan/ pengingat untuk berdonasi sesuai kesepakatan waktu dalam mengingatkan baik melalui no HP maupun email sesuai yang anda cantumkan.

Jadi donatur rutin sekarang juga

Fundraiser

Gotong royong sebagai fundraiser program ini.

Jadi fundraiser sekarang juga

Berita

27 Jun 2022

Program Dirilis

16 December 2023

Report Penyaluran Rumah Yatim Januari-Oktober 2023


Bismillahirahmanirrahim

Terimakasih Kepada Para Pejuang Kebaikan yang telah memberikan titipan Donasinya. Alhamdulillah telah tersalurkan di beberapa program kami dari Disclaimer campaign ini, Rumah Yatim sudah melakukan penyaluran Program di 20 provinsi dengan rincian sbb:

Alhamdulillah, Jazakumullah khoiron katsiron kepada Para Pejuang Kebaikan atas titipan donasinya sehingga semakin banyak penerima manfaat yang terbantu.

Semoga Allah semakin perluas dan berkahkan rezeki kita, dengan menyalurkannya di Jalan yang Allah Ridhoi. Aamiin..

07 September 2022

Tebar Daging Untuk Kampung Anak Jalanan Makassar !

Kemarin (06/09) Tim Relawan Rumah Yatim Cabang Sulawesi Selatan telah menyalurkan bantuan daging kepada 47 anak jalanan Makassar, tepatnya di Jalan Perintis Kemerdekaan.

Penyaluran tersebut merupakan implementasi dari program Sedekah Daging untuk Anak Yatim dan Dhuafa. Diketahui, anak - anak tersebut tak pernah merasakan nikmatnya daging di hari-hari biasa, kecuali Hari Raya Idul Adha. Pada kesempatan ini, raut bahagia mereka pun terpancar jelas saat menerima bantuan yang diberikan.

Tampak anak-anak tersebut mengantri dengan rapih saat pembagian dilaksanakan. Tak banyak yang kami ucapkan selain kata Terima kasih kepada #PejuangKebaikan yang telah berkontribusi dalam misi kebaikan ini. 

Hasbiyallaahu laailaahailla hua'alaihi tawakkaltu wahuwa robbul 'arsyil azhiimi

Allah telah mencukupkan padaku, tiada Tuhan melainkan Engkau dan pada-Mu aku berserah diri, Engkau Tuhan yang menguasai arasy yang besar.

Donatur

Avatar of Hamba Allah

Hamba Allah

Sebesar Rp 50.000

Pada: 1 tahun yang lalu

Avatar of Hamba Allah

Hamba Allah

Sebesar Rp 10.000

Pada: 1 tahun yang lalu

Dear god, ruler of universe please accept these offerings on behalf of my gratitude while i am still alive. Fill the void in my heart, lift tragedy away of my path, brighten the luxury of my abodes. Fill my belly and lift ailments of my body. Eh-he-yeah

Avatar of Hamba Allah

Indri

Sebesar Rp 50.000

Pada: 1 tahun yang lalu

Avatar of Hamba Allah

Hamba Allah

Sebesar Rp 10.000

Pada: 1 tahun yang lalu

Semoga hajat saya terkabul

Avatar of Hamba Allah

Hamba Allah

Sebesar Rp 50.000

Pada: 1 tahun yang lalu

Semoga dpt panggilan kerja yg diimpikan dan di ridhoi Allah SWT

Avatar of Hamba Allah

Hamba Allah

Sebesar Rp 10.000

Pada: 1 tahun yang lalu

Semoga hajat saya terkabul

Donasi Rutin

Ketentuan Program donatur rutin adalah anda akan memperoleh pemberitauan/ pengingat untuk berdonasi sesuai kesepakatan waktu dalam mengingatkan baik melalui no HP maupun email sesuai yang anda cantumkan.

Jadi donatur rutin sekarang juga