Pilu! Lansia Katarak Ini Hidupi Cucu Yatim Piatu Sendirian

Bantu Papuk Mudah Hidup Layak di Masa Tua dengan Cucu Yatim Piatunya
Rp 35.314.456
Terkumpul dari
Rp 50.000.000
240 hari lagi
speaker
Ayuk!!!.. seringkan donasi , agar pahalanya semakin berat

Cerita Penggalangan Dana

Namanya Papuk Mudah (73). merupakan lansia yang berjuang untuk menghidupi cucu yatim piatunya. Ayah dari cucunya meninggal dunia sebelum cucunya lahir, kemudian disusul sang ibu.
Dengan segala keterbatasan yang dimiliki papuk, beliau menjadi tabib untuk memenuhi kebutuhan cucu yatim piatunya.
"Suka kasihan lihat cucu saya, nanyain bapak dan ibunya kemana. Apalagi kasih sayang ayah dan ibunya yang gabisa dia dapat"

Papuk mudah mengalami katarak sejak lama dan kini semakin parah karena tidak mempunyai uang jika harus ke rumah sakit melakukan operasi. Beliau mengandalkan penglihatan seadanya menjadi dokter tradisional (tabib) demi bisa membeli beras untuk makan bersama cucunya.
Mereka tinggal di sebuah gubug berukuran 2 x 3 m2. Dinding yang terbuat dari bilik bambu membuat air sering masuk ke dalam jika hujan turun. Tak hanya itu, beliau dan cucunya kerap kedinginan jika malam hari karena angin masuk dari celah bilik. 

Azam Duha (4) sebentar lagi mau masuk sekolah tetapi papuk tidak memiliki uang. Jangankan untuk itu, makan saja beliau sering kesusahan. Papuk hanya bisa mengharap belas kasihan tetangga jika tidak ada yang berobat ke rumah. 

Papuk Mudah berharap adanya bantuan biaya hidup untuk memnuhi kebutuhan sehari-hari bersama cucunya yang masih kecil. #PejuangKebaikan, yuk bantu papuk dengan cara :
1. Klik "Donasi Sekarang"
2. Masukkan nominal donasi
3. Pilih metode pembayaran (GO-PAY/BNI Syariah/BRI/BCA/Mandiri/DANA/ShopeePay)
4. Kamu akan mendapatkan laporan via E-mail
5. Transfer sesuai 3 kode unik untuk memudahkan sistem dalam pencatatannya dan tepat sasaran dalam penyalurannya 

Disclaimer :
Fundrising ini merupakan bagian dari Program Sosial dan Kemanusiaan. Kelebihan donasi yang terhimpun digunakan untuk membantu penggalangan donasi penerima manfaat lainnya.

Info Selengkapnya Hubungi :
Admin (0813-1255-7811) / (0821-3211-5439)
Selengkapnya

Berita Penyaluran

Program Dirilis

30 May 2023

Report Penyaluran Rumah Yatim Januari-November 2023

15 January 2024

Bismillahirahmanirrahim

Terimakasih Kepada Para Pejuang Kebaikan yang telah memberikan titipan Donasinya. Alhamdulillah telah tersalurkan di beberapa program kami dari Disclaimer campaign ini, Rumah Yatim sudah melakukan penyaluran Program di 20 provinsi dengan rincian sbb:

Alhamdulillah, Jazakumullah khoiron katsiron kepada Para Pejuang Kebaikan atas titipan donasinya sehingga semakin banyak penerima manfaat yang terbantu.

Semoga Allah semakin perluas dan berkahkan rezeki kita, dengan menyalurkannya di Jalan yang Allah Ridhoi. Aamiin..

Selengkapnya

Bantuan Tahap Kedua Untuk Papuk Mudah Telah Tersalurkan!

28 December 2023

Assalamualaikum kakak kakak #PejuangKebaikan.

Masi ingat dengan kisah Papuk Mudah ? lansia pengidap katarak yang harus berjuang menghidupi 2 cucu yatim piatu?

Alhamdulillah Rumah Yatim kembali menyalurkan bantuan untuk Papuk Mudah nih kak.

Bantuan yang diberikan adalah bantuan biaya hidup berupa uang tunai yang akan digunakan untuk kebutuhan sehari hari Papuk

Alhamdulillah dengan adanya bantuan ini sangatlah membantu untuk sisi perekonomian Papuk Mudah. Papuk Mudah sangat sangatlah bersyukur karena telah dibantu oleh kakak kakak #PejuangKebaikan semua.

Terimakasih banyak ya kak, semoga apa yang telah diberikan Allah gantikan dengan yang berlipat ganda, serta menjadikannya pahala yang terus mengalir. Aamiin Allahumma Aamiin.

Selengkapnya

Report Penyaluran Rumah Yatim Januari-Oktober 2023

11 December 2023


Bismillahirahmanirrahim

Terimakasih Kepada Para Pejuang Kebaikan yang telah memberikan titipan Donasinya. Alhamdulillah telah tersalurkan di beberapa program kami dari Disclaimer campaign ini, Rumah Yatim sudah melakukan penyaluran Program di 20 provinsi dengan rincian sbb:

Alhamdulillah, Jazakumullah khoiron katsiron kepada Para Pejuang Kebaikan atas titipan donasinya sehingga semakin banyak penerima manfaat yang terbantu.

Semoga Allah semakin perluas dan berkahkan rezeki kita, dengan menyalurkannya di Jalan yang Allah Ridhoi. Aamiin..

Selengkapnya

Bantuan Tahap Pertama Untuk Papuk Mudah Telah Tersalurkan!

27 July 2023

Assalamualaikum kakak kakak #PejuangKebaikan. Alhamdulillah Rumah Yatim Nusa Tenggara Barat berhasil menyalurkan bantuan untuk Papuk Mudah nih kak.

Bantuan yang diberikan adalah bantuan biaya hidup berupa sembako seperti minyak, beras, terigu dan lain nya, tak hanya itu, tim kami juga memberikan bantuan berupa uang tunai guna membantu kebutuhan sehari hari lainnya.

Namanya Papuk Mudah (73). merupakan lansia yang berjuang untuk menghidupi cucu yatim piatunya. Ayah dari cucunya meninggal dunia sebelum cucunya lahir, kemudian disusul sang ibu.

Dengan segala keterbatasan yang dimiliki papuk, beliau menjadi tabib untuk memenuhi kebutuhan cucu yatim piatunya.

"Suka kasihan lihat cucu saya, nanyain bapak dan ibunya kemana. Apalagi kasih sayang ayah dan ibunya yang gabisa dia dapat"

Papuk mudah mengalami katarak sejak lama dan kini semakin parah karena tidak mempunyai uang jika harus ke rumah sakit melakukan operasi. Beliau mengandalkan penglihatan seadanya menjadi dokter tradisional (tabib) demi bisa membeli beras untuk makan bersama cucunya.

Alhamdulillah dengan adanya bantuan ini Papuk Mudah sangatlah merasa terbantu. Papuk Mudah sangat sangatlah bersyukur karena telah dibantu oleh kakak kakak #PejuangKebaikan semua.

Terimakasih banyak ya kak, sudah berpartisipasi membantu Papuk Mudah, semoga apa yang dikeluarkan untuk Papuk Mudah menjadi pahala yang mengalir. Aamiin Allahumma Aamiin.

Selengkapnya

Jadi Fundraiser

rumahyatim1234@gmail.com

RY Brandcom

Rp 2.285.793

73 orang berhasil diajak

Terhimpun
Bagikan Program

Para #PejuangKebaikan

576

Hamba Allah

Rp 10.000
7 bulan yang lalu

Faza

Rp 10.160
10 bulan yang lalu
Semoga amanah dan kakek nenek yang menerima bantuam diberi kesehatan dan umur panjang. Amin

Hamba Allah

Rp 50.000
10 bulan yang lalu
Semoga selalu sehat Mbah

Doa-doa #PejuangKebaikan

Aamin Kan dan bantu likenya

Empty

disclaimer
Disclaimer:  Fundraising ini merupakan bagian dari penggalangan dana Rumah Yatim. Kelebihan donasi yang terhimpun akan disalurkan ke penerima manfaat program-program Rumah Yatim lainnya.