Cerita Penggalangan Dana
Warga desa di perbatasan Ujung Kulon, Banten, hidup dari bertani dan menangkap ikan—semua mengandalkan alam. Tapi di balik ketenangan alam, ada satu kenyataan yang mengiris hati:
Sudah lebih dari lima tahun, mereka tak lagi merasakan daging kurban.
"Bukan kami tidak ingin berkurban, Nak... tapi makan sehari-hari saja masih pas-pasan," warga desa setempat.
Di saat takbir menggema di kota dan daging kurban dibagikan merata, di desa ini, suasananya hening. Jika pun ada hewan kurban, hanya satu-dua ekor kambing untuk ratusan warga — tak cukup untuk semua.
Mereka hanya bisa tersenyum getir saat melihat orang lain berbagi.
Warga yang hanya bisa berharap — tahun depan, mungkin gilirannya tiba.
Namun mereka tidak mengeluh. Mereka tetap bersyukur. Dan yang luar biasa, mereka tetap percaya: bahwa akan ada saudara yang peduli.
1. Klik "Donasi Sekarang"
2. Masukkan nominal donasi
3. Pilih metode pembayaran
4. Kamu akan mendapatkan laporan via E-mail
5. Transfer sesuai 3 kode unik untuk memudahkan sistem dalam pencatatannya dan tepat sasaran dalam penyalurannya
Info Selengkapnya Hubungi :
Admin (085810265406)
Berita Penyaluran
Program Dirilis
13 May 2025Para #PejuangKebaikan
Doa-doa #PejuangKebaikan
Aamin Kan dan bantu likenya
