Bantu Lunasi Tunggakan Sekolah Anak Dhuafa

Rp3.733.659
Terkumpul dari
Rp50.000.000
403 hari lagi
speaker
Ayo!! Rutinkan donasi, agar pahalanya semakin berat

Cerita Penggalangan Dana

Membangkitkan semangat di tengah kesulitan 
Kenalin namanya Ajeng, ibunya sudah lama meninggal dan ayahnya pergi entah kemana. Saat ini Ajeng tinggal bersama kakak dan adiknya, Ajeng masih sekolah dibangku SMP kelas 7. Karena sudah tak memiliki orangtua, saat ini Ajeng menunggak biaya di sekolahnya. 
Kakaknya bernama Samsul hanya seorang housekeeping di sebuah hotel dengan gaji yang terbatas, hanya Rp 1.200.000 per bulan. Uang itu digunakan untuk membayar kontrakan 700rb dan sisanya untuk biaya makan sebulan. Kadang uang itu gak cukup untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. 
Namanya Candra, 12 tahun lalu ayahnya meninggal, kini Candra harus menjadi tulang punggung keluarga, bantu ibunya untuk merawat ketiga adiknya. Setiap jam istirahat Candra jual makanan ringan keliling kelas-kelas jika jualannya tidak habis Candra melanjutkan jualan setelah pulang sekolah. 
Upah yang didapat Candra pun tak seberapa, uang itu digunakan untuk kebutuhan sehari-hari dan untuk membeli kebutuhan sekolah. Apapun Candra lakukan demi bantu ibunya menghidupi ke 3 adiknya. Tak hanya itu, kondisi sepatu mereka juga memprihatinkan, canda sering kesakitan saat berjalan ke sekolah karena banyak batu yang masuk kedalam sepatunya yang rusak. 
“Jika seseorang meninggal dunia maka terputuslah semua amalannya kecuali 3 perkara, yaitu sedekah jariyah, ilmu yang bermanfaat dan doa anak sholeh.” (HR Muslim) Sedekah jariyah adalah sesuatu yang diberikan dalam bentuk apapun yang mampu memberi manfaat yang panjang bagi orang lain. Salah satunya dengan memberikan sedekah untuk mendukung pendidikan ribuan anak yatim dan dhuafa di seluruh Indonesia. 
#Pejuangkebaikan yuk berikan sedekah terbaikmu untuk bantu ribuan anak agar tetap sekolah dan melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi.
1. Klik "Donasi Sekarang"
2. Masukkan nominal donasi
3. Pilih metode pembayaran (GO-PAY/BNI Syariah/BRI/BCA/Mandiri/DANA/ShopeePay)
4. Kamu akan mendapatkan laporan via E-mail
5. Transfer sesuai 3 kode unik untuk memudahkan sistem dalam pencatatannya dan tepat sasaran dalam penyalurannya
Fundraising ini merupakan bagian dari program Pendidikan. Dana yang terhimpun akan disalurkan untuk membantu biaya pendidikan yatim dan dhuafa.

Selengkapnya

Berita Penyaluran

Program Dirilis

24 Feb 2024

Bantuan Tahap Pertama Untuk Ajeng dan Samsul Telah Disalurkan

24 April 2024

Assalamualaikum kakak kakak #PejuangKebaikan, mau kasih info nih kak, Alhamdulillah Rumah Yatim berhasil menyalurkan bantuan untuk Ajeng dan Samsul nih kak.

Bantuan yang diberikan kali ini adalah bantuan program pendidikan berupa uang tunai yang akan digunakan untuk pembayaran tunggakan sekolah Ajeng dan kebutuhan sekolah lain nya.

Ibunya sudah lama meninggal dan ayahnya pergi entah kemana. Saat ini Ajeng tinggal bersama kakak dan adiknya, Ajeng masih sekolah dibangku SMP kelas 7. Karena sudah tak memiliki orangtua, saat ini Ajeng menunggak biaya di sekolahnya.

Kakaknya bernama Samsul hanya seorang housekeeping di sebuah hotel dengan gaji yang terbatas, hanya Rp 1.200.000 per bulan. Uang itu digunakan untuk membayar kontrakan 700rb dan sisanya untuk biaya makan sebulan. Kadang uang itu gak cukup untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Alhamdulillah dengan adanya bantuan dari kakak kakak #PejuangKebaikan Ajeng sangat merasa terbantu.

Terima kasih ya kak, semoga apa yang telah kakak kakak berikan bisa menjadi pahala yang terus mengalir, Aamiin Allahuma Aamiin.

Selengkapnya

Jadi Fundraiser

Yuk Jadi Fundraiser
Bagikan Program

Para #PejuangKebaikan

66

Hamba Allah

Rp100.000
11 bulan yang lalu
Semoga Sedekah ini berbuah pahala, berkah, ampunan, perlindungan dari bala, bencana, penyakit, kecelakaan, sihir, gangguan jin syaitan, digantikan dengan cahaya alam kubur dan bekal akhirat Aamiin

Hamba Allah

Rp100.000
11 bulan yang lalu

Hamba Allah

Rp10.000
1 tahun yang lalu

Hamba Allah

Rp35.000
1 tahun yang lalu

Rike

Rp15.000
1 tahun yang lalu
Aditya pramudita sekeluarga selalu dilindungi Allah SWT, diberikan kesehatan kelancaran rezeki banyak berkah dan memanjang. Aamiin

Hamba Allah

Rp20.000
1 tahun yang lalu

Doa-doa #PejuangKebaikan

Aamin Kan dan bantu likenya

hambaa avatar

hambaa

11 bulan yang lalu
Semoga Sedekah ini berbuah pahala, berkah, ampunan, perlindungan dari bala, bencana, penyakit, kecelakaan, sihir, gangguan jin syaitan, digantikan dengan cahaya alam kubur dan bekal akhirat Aamiin
diaminkan 0 kali
Rike avatar

Rike

1 tahun yang lalu
Aditya pramudita sekeluarga selalu dilindungi Allah SWT, diberikan kesehatan kelancaran rezeki banyak berkah dan memanjang. Aamiin
diaminkan 0 kali
Hamba Allah avatar

Hamba Allah

1 tahun yang lalu
Semoga berkah amiin
diaminkan 0 kali
Devey avatar

Devey

1 tahun yang lalu
Bismillah mama papa, kita, kel besar sll sehat, bahagia, penuh berkah, rizki halal, sukses, pandemi berakhir dan sll dalam lindungan Allah swt. Aamiin3x Allahuma Aamiin
diaminkan 0 kali
Putra Yuda avatar

Putra Yuda

1 tahun yang lalu
Semoga Allah mudahkan urusan. Amin
diaminkan 0 kali
HA avatar

HA

1 tahun yang lalu
Sodaqoh utk adik chandra dan 3 org adiknya mohon sgera dibantu
diaminkan 0 kali
Ade t avatar

Ade t

1 tahun yang lalu
Bismillah Ramadhan kareem, saya dan anak2 diberikan pengampunan dosa dan keberkahan rezeki yg bermanfaat , keselamatan dunia akhirat
diaminkan 0 kali
Febriana avatar

Febriana

1 tahun yang lalu
Ya allah ampuni hamba,perbaiki ibadah hamba,permudah segala urusan hamba,segerakan hajat hamba dan berikan hamba takdir terbaikmu
diaminkan 0 kali
Nur F avatar

Nur F

1 tahun yang lalu
Semoga Allah sehatkan, Allah mudahkan semua urusan, dan diberikan rizki barokah yg berlimpah. Aamiin
diaminkan 0 kali
Joko avatar

Joko

1 tahun yang lalu
Bismillah...lancarkan rezekinya sekeluarga dan jadikan anak yg sukses
diaminkan 0 kali
disclaimer
Disclaimer:  Fundraising ini merupakan bagian dari penggalangan dana Rumah Yatim. Kelebihan donasi yang terhimpun akan disalurkan ke penerima manfaat program-program Rumah Yatim lainnya.