Cerita Penggalangan Dana
Berita Penyaluran
Program Dirilis
12 Jan 2024Laporan Pendistribusian Rumah Yatim 2024
23 September 2024Halo #PejuangKebaikan,
Terima kasih sudah menyayangi, dan membantu mereka yang membutuhkan.
Dalam mewujudkan peningkatan IPM (Indeks Pembangunan Manusia), Rumah Yatim telah menyalurkan berbagai program bantuan di 20 Provinsi Indonesia.
Berikut kami lampirkan Dana Penghimpunan dan Penyaluran, serta Rincian Penerima Manfaat selama Periode Bulan Januari - Agustus 2024.
Kami ucapkan terima kasih kepada #PejuangKebaikan yang telah mempercayai Rumah Yatim untuk mengelola dana Zakat, Infaq, dan Shodaqohnya.
Semoga dengan adanya lampiran ini, kolaborasi dalam aksi kebaikan ini terus berjalan kedepannya.
Salam Hangat,
Rumah Yatim Arrohman Indonesia
Update Pendistribusian Zakat 05 September 2024
05 September 2024Halo, #PejuangKebaikan,
Terima kasih sudah terus membantu mereka yang membutuhkan. Semoga Allah Lapangkan Rezekinya, Aamiin.
Izin kami menyampaikan update terkini dari dana Zakat yang di titipkan.
Alhamdulillah dana yang di titipkan melalui DonasiOnline telah disalurkan kepada Puluhan Anak Yatim dan Dhuafa Penghafal Qur'an di Kelurahan Sembilang, Kecamatan Rumbai, Kota Pekanbaru, Provinsi Riau.
Bantuan yang di berikan berupa Al Qur'an sebagai penunjang hafalan mereka, dan agar mereka bisa mewujudkan impian untuk memberikan mahkota di surga kelak.
Kami berharap bantuan tersebut dapat bermanfaat bagi penerimanya, dan bisa menjadi amal jariyah bagi #PejuangKebaikan semua.
Mari terus bantu Asnaf Zakat lainnya dengan cara :
Para #PejuangKebaikan
Dilan Arya Sujati
Hamba Allah
Hamba Allah
Hamba Allah
Hamba Allah
Hamba Allah
Doa-doa #PejuangKebaikan
Aamin Kan dan bantu likenya