Tebar Pahala Jariah! Quran untuk Santri Tahfiz

Rp65.091.490
Terkumpul dari
Rp50.000.000
speaker
Ayo!! Rutinkan donasi, agar pahalanya semakin berat

Cerita Penggalangan Dana

Iffah gadis cilik berusia 8 tahun ini bercita-cita ingin menjadi hafidz dan juga dokter.
Iffah adalah anak yang luar biasa. Di usianya sekarang, ia sudah mempunyai 2 juz hafalan, juz 29 dan 30. Iffah sangat ingin menjadi Hafidz Quran, selain itu ia juga berkeinginan agar anak-anak diluar sana yang berkeinginan menjadi Hafidz juga dapat mewujudkan cita-citanya.
Perkenalkan, namanya Iffah Khusna Rosida, gadis cilik berusia 8 tahun yang memiliki cerita pilu dalam hidupnya. Bagaimana tidak, kedua orang tuanya memutuskan berpisah, saat itu berusianya 5 tahun. Saat-saat dimana ia sangat membutuhkan sosok ayah dan ibu yang menemani dan juga membimbingnya. 
Kemudian ibunya mengajak Iffah pindah ke Jogja. Ibunya bekerja sebagai penjahit di rumah dan juga membuka warung kelontong kecil dan belum terlalu laris. Jahitan pun masih sedikit, hanya dari tetangga sekitar.
Karena keadaan ekonomi, ibunya (Nurlaila) kemudian menitipkan Iffah di Rumah Yatim, agar cita-cita anaknya menjadi Hafidz dan dokter dapat terwujud.
Meskipun ia pernah merasakan kesedihan yang mendalam, dikarenakan kedua orangtuanya yang berpisah dan ia kehilangan sosok seorang ayah yang menjadi panutanya, namun Iffah kemudian bangkit. Ibunya dengan telaten memberi pengertian dan membimbing Iffah. Iffah memiliki cita-cita yang sangat mulia yaitu menjadi Hafidz Quran, ia ingin memberikan hadiah kepada kedua orangtuanya berupa mahkota kelak di syurga 
Selain bercita-cita menjadi Hafidz Iffah juga bercita-cita menjadi seorang dokter. Motivasinya sederhana agar mamanya kalau sakit tidak perlu ke rumah sakit dan tidak perlu membayar.
Melalui program #YatimBisa Hafal Quran, kami ingin mengajakmu untuk bersama-sama sedekah Al-Qur’an dan Iqro untuk anak-anak yatim dhuafa di pelosok negeri.
Bayangkan saja, jika satu huruf yang dibaca oleh pejuang Qur’an dan bernilai pahala 10 kebaikan, maka berapa banyak huruf al-Qur’an yang dibaca? Mereka membaca ayat yang dihafal secara berulang-ulang.
Maukah kamu mengalirkan pahala jariyah mulai dari hari ini? Mari, bersedekah seikhlasnya dengan cara:

1. Klik "Donasi Sekarang"
2. Masukkan nominal donasi
3. Pilih metode pembayaran (GO-PAY/BNI Syariah/BRI/BCA/Mandiri/DANA/ShopeePay)
4. Kamu akan mendapatkan laporan via E-mail
5. Transfer sesuai 3 kode unik untuk memudahkan sistem dalam pencatatannya dan tepat sasaran dalam penyalurannya 

Info Selengkapnya Hubungi :
Admin (0813-1255-7811) / (0821-3211-5439)
Selengkapnya

Berita Penyaluran

Program Dirilis

16 Jul 2024

Update Kondisi Quran Untuk Yatim Tanggal 19 Maret 2025

19 March 2025

Halo, #PejuangKebaikan,Terima kasih sudah terus membantu mereka yang membutuhkan melalui https://donasionline.id

semoga Allah Lapangkan Rizkinya,Aamiin.Izin kami menyampaikan update terkini Quran Untuk Yatim

Alhamdulillah dana yang di titipkan ke https://donasionline.id/qurantukyatimry telah disalurkan Kepada Quran Untuk Yatim. Kali ini kami datang dengan memberi bantuan berupa Al Quran.

 Quran Untuk Yatim mengucapkan “ Terimakasih banyak para #pejuangkebaikan yang Telah membantu dan menyayangi Quran Untuk Yatim, kalian semua adalah Pahlawan bagi Quran Untuk Yatim, dan Quran Untuk Yatim hanya bisa mendoakan semoga Allah SWT melimpahkan Rizkinya dan dipanjangkan Umurnya, Aamiin.”

Mari terus bantu Quran Untuk Yatim melanjutkan hidup dengan Sedekahmu 

Selengkapnya

Jadi Fundraiser

Yuk Jadi Fundraiser
Bagikan Program

Para #PejuangKebaikan

687

Hamba Allah

Rp100.000
5 hari yang lalu

Awe

Rp50.000
1 minggu yang lalu

Hamba Allah

Rp50.000
2 minggu yang lalu
𝙱𝚒𝚜𝚖𝚒𝚕𝚕𝚊𝚑𝚒𝚛𝚛𝚊𝚑𝚖𝚊𝚗𝚒𝚛𝚛𝚊𝚑𝚒𝚖, 𝚒𝚗 𝚜𝚢𝚊 𝙰𝚕𝚕𝚊𝚑 𝚜𝚎𝚖𝚘𝚐𝚊 𝚋𝚎𝚛𝚖𝚊𝚗𝚏𝚊𝚊𝚝 𝚍𝚊𝚗 𝚖𝚎𝚗𝚓𝚊𝚍𝚒 𝚋𝚎𝚛𝚔𝚊𝚑 𝚞𝚗𝚝𝚞𝚔 𝚔𝚒𝚝𝚊 𝚜𝚎𝚖𝚞𝚊. 𝙰𝚊𝚖𝚒𝚒𝚗🤲

Hamba Allah

Rp10.020
2 minggu yang lalu
Semoga menjadi ladang pahala

Hamba Allah

Rp200.000
2 minggu yang lalu

Hamba Allah

Rp100.015
2 minggu yang lalu

Doa-doa #PejuangKebaikan

Aamin Kan dan bantu likenya

Budi Purwanto avatar

Budi Purwanto

2 minggu yang lalu
𝙱𝚒𝚜𝚖𝚒𝚕𝚕𝚊𝚑𝚒𝚛𝚛𝚊𝚑𝚖𝚊𝚗𝚒𝚛𝚛𝚊𝚑𝚒𝚖, 𝚒𝚗 𝚜𝚢𝚊 𝙰𝚕𝚕𝚊𝚑 𝚜𝚎𝚖𝚘𝚐𝚊 𝚋𝚎𝚛𝚖𝚊𝚗𝚏𝚊𝚊𝚝 𝚍𝚊𝚗 𝚖𝚎𝚗𝚓𝚊𝚍𝚒 𝚋𝚎𝚛𝚔𝚊𝚑 𝚞𝚗𝚝𝚞𝚔 𝚔𝚒𝚝𝚊 𝚜𝚎𝚖𝚞𝚊. 𝙰𝚊𝚖𝚒𝚒𝚗🤲
diaminkan 0 kali
Tatun Aldila avatar

Tatun Aldila

2 minggu yang lalu
Semoga menjadi ladang pahala
diaminkan 0 kali
awe avatar

awe

2 minggu yang lalu
Ampunan dosa sekeluarga
diaminkan 0 kali
Hamba Allah avatar

Hamba Allah

3 minggu yang lalu
Bismillah... Donasi atas nama kedua orang tua saya, Bapak Achmad Whk bin Rangga Whk dan Ibu Dewi Kosasih binti Achmad Kosasih, semoga Allah mengampuni dosa2 mereka
diaminkan 0 kali
Febby kemala dewi, Tini Rus Tini(alm) , Janto Suprijanto (alm) avatar

Febby kemala dewi, Tini Rus Tini(alm) , Janto Suprijanto (alm)

3 minggu yang lalu
Semoga alm mama Tini Rustini dan alm papa Janto Suprijanto diterangkan alam kuburnya dijauhkan dr siksa kubur dan neraka. Diberi pahala untuk amal ini dan untuk saya semoga cepat mendapat jodoh di tahun ini. Aminn
diaminkan 0 kali
Dwi Kurniati avatar

Dwi Kurniati

3 minggu yang lalu
Ya Allah mudahkanlah segala urusan hamba, mudahkan hamba membayar hutang2 hamba. Ampuni dosa2 hamba. Aamiin
diaminkan 0 kali
Tri setyowati avatar

Tri setyowati

3 minggu yang lalu
Di beri kesehatan Bebas hutang Anak2 yg sholeh
diaminkan 0 kali
Setiawan M avatar

Setiawan M

3 minggu yang lalu
Terima kasih ya Allah, kiranya sedekah hamba yg tidak seberapa ini menjadi sebab dikabulkannya niat perdamaian hamba. Alhamdulilahi Rabbil Aalamiin.
diaminkan 0 kali
Putri Rizkia avatar

Putri Rizkia

3 minggu yang lalu
Semoga bisa cepat dikasih keturunan yg soleh/solehah sama Allah🙏
diaminkan 0 kali
Alfian Wahyu Saputro avatar

Alfian Wahyu Saputro

3 minggu yang lalu
Semoga Allah SWT senantiasa memberikan rahmatNya kepada kita semua
diaminkan 0 kali
disclaimer
Disclaimer:  Fundraising ini merupakan bagian dari penggalangan dana Rumah Yatim. Kelebihan donasi yang terhimpun akan disalurkan ke penerima manfaat program-program Rumah Yatim lainnya.